Sebutkan 5 jenis tulang manusia berdasarkan bentuknya!
Berikut adalah 5 jenis tulang manusia berdasarkan bentuknya, ciri-ciri dan contohnya :
Jenis Tulang | Ciri-Ciri | Contoh |
---|---|---|
Tulang Pipih | Tipis dan lebar, berfungsi melindungi organ | Tulang tengkorak, tulang rusuk, tulang dada |
Tulang Panjang | Berbentuk tabung, lebih panjang dari lebarnya | Tulang paha (femur), tulang lengan atas (humerus), tulang betis (tibia) |
Tulang Pendek | Bentuknya pendek dan kecil, hampir kubus | Tulang pergelangan tangan (karpal), pergelangan kaki (tarsal) |
Tulang Tidak Beraturan | Bentuknya tidak teratur dan unik | Tulang wajah, tulang belakang (vertebra) |
Tulang Sesamoid | Tertanam di dalam otot atau tendon | Tulang tempurung lutut (patella) |