Apa yang dimaksud dengan gemuk?
Menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) pengertian gemuk adalah 1 besar karena banyak dagingnya (tentang tubuh dan sebagainya); tambun; 2 n lemak: contoh : minyak dari gemuk daging lembu; 3 n mengandung banyak zat makanan bagi tumbuh-tumbuhan (tentang tanah) sehingga baik untuk ditanami; subur: jika ditanam di tanah yang gemuk tentu lekas tumbuh; 4 n pupuk: contoh : tanaman ini perlu diberi gemuk ; 5 n sebangsa minyak untuk melumas bagian-bagian mesin dan sebagainya; contoh peribahasa : gemuk membuang lemak, cerdik membuang kawan, artinya tidak mau menolong atau bergaul dengan keluarganya;
![]() |
Gambar 1.0. Contoh Kalimat Gemuk di Bahasa Indonesia |
Berikut adalah 20 contoh kalimat dengan kata gemuk di bahasa Indonesia, apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui kolom komentar di bawah
- Sapi Anda terlihat sangat gemuk.
- Kami tidak bisa berfikir kalau anda tidak bisa membuat sapi Anda lebih gemuk. Contoh kalimat dengan kata gemuk.
- Dian sangat yakin kalau anaknya tidak terlalu gemuk.
- Menurut dr.Boyke wanita gemuk bisa susah untuk hamil. Contoh kalimat dengan kata gemuk.
- Menurut Tita minum air dingin tidak akan membuat gemuk. Contoh kalimat dengan kata gemuk.
- Walaupun komodo mempunyai kaki gemuk dia dapat dengan cepat berlari.
- Walaupun dia gemuk Namun bisa glow up dan membuat si wanita menyesal.
- Kami sedang mencari informasi susu formula yang bisa membuat gemuk anak.
- Vino G Bastian tampil dengan berjanggut dan memiliki tubuh gemuk.
- Apakah makan sushi bisa membuat tubuh gemuk?
- Kami ingin merasakan minyak dari gemuk daging lembu.
- Menurut beberapa orang pil KB bagus untuk kulit dan tidak membuat tubuh gemuk.
- Orang Korea Selatan terutama wanita tidak menyukai tubuh gemuk.
- Mereka akan membuat warung nasi makan dengan brand nasi gemuk Citra 2.
- Seorang artis bernama Melly Goeslaw pernah mendapatkan diskriminasi oleh desainer handal karena bertubuh gemuk. Contoh kalimat dengan kata gemuk.
- Seorang wanita marah-marah karena duduk diapit dua orang gemuk saat di pesawat.
- Kami sedang membaca artikel tentang tips sehat makan camilan tanpa takut gemuk.
- Seorang artis bernama Tyas Mirasih ternyata pernah gemuk sebab senang minum susu.
- Nasi bukanlah langkah yang tepat untuk membuat kucing menjadi lebih gemuk.
- Sapi yang gemuk disukai oleh banyak orang.