Sebutkan 3 jenis benda yang dapat ditembus oleh cahaya, contoh dan penjelasannya?
Tiga jenis benda yang dapat ditembus oleh cahaya yaitu benda bening atau transparan, benda translunsens, benda buram.
Penjelasannya sebagai berikut:
- Benda bening atau benda transparan adalah benda yang dapat dilewati cahaya dengan baik karena dapat meneruskan sebagian besar cahaya yang melewatinya. Contohnya plastik bening, kaca bening dan air jernih.
- Benda translunsens adalah benda yang hanya dapat meneruskan sebagian cahaya yang diterimanya, seperti kaca buram, kaca dop, dan air keruh.
- Benda buram adalah benda yang menghalangi cahaya, contoh benda buram seperti tembaga, besi, kayu.