Apa yang dimaksud dengan kata maringi di bahasa Jawa?
Maringi artinya memberi di bahasa Indonesia, maringi merupakan bentuk kata krama di bahasa Jawa, yaitu jenis kata yang digunakan untuk berbicara dengan orang yang lebih tua atau yang kita hormati.
Berikut adalah 10 contoh kalimat dengan kata maringi di bahasa Jawa dan artinya di bahasa Indonesia, apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui kolom komentar di bawah:
- Kulo demen maringi tiyang sepah gendhis artinya saya senang memberi orang tua gula.
- Mboten pareng maringi tiyang nanging nglarani atine artinya tidak boleh memberi orang tetapi menyakiti hatinya.
- Ibuk maringi kulo sangu kaleh ewu rupiah artinya Ibu memberi saya uang saku dua ribu rupiah.
- Atine tumut bungah saged maringi tiyang teng pinggir ratan artinya Hati saya ikut bahagia bisa memberi orang di pinggir jalan.
- Bapak sampun maringi kulo arto kaleh atus ewu damel tumbas bakso ten peken artinya bapak sudah memberi saya uang dua ratus ribu untuk membeli bakso di pasar.
- Kulo sumerep bapak maringi mas Bambang dolanan soko plastik artinya saya tahu bapak memberi mas Bambang permainan dari plastik.
- Mas Budi sampun maringi dhaharan kagem lare yatim artinya Bambang sudah memberi makanan untuk anak yatim.
- Manah kulo tansah tratapan mirsani jenengan maringi dahar tiyang sepah artinya hati saya selalu terenyuh melihat anda memberi makan orang tua.
- Ibu badhe maringi sampean pitutur ingkang sae artinya Ibu akan memberi anda nasihat yang bagus.
- Ibu guru dereng sumerep menawi jenengan maringi lare-lare daharan artinya Ibu guru belum mengetahui kalau anda memberi anak-anak makanan.