Video di atas merupakan contoh nota pembelian bahan bangunan yang sudah lunas dan yang belum lunas. Adapun uraian yang terdapat pada contoh nota pembelian bahan bangunan tertulis sebagai berikut,
- Nama perusahaan
- Alamat perusahaan
- Tanggal nota pembelian
- Jumlah barang yang dibeli
- Nama barang
- Harga barang
- Total harga barang
- Tanda pembayaran lunas atau belum lunas
Demikian video singkat tentang contoh nota pembelian bahan bangunan dari wilayah kabupaten Kediri. Saudara bisa mencari materi lainnya dengan mengetikkan kata kunci pencarian di website khoiri.com.
2 Komentar