Menu

Mode Gelap
Arti Kata Pembangunan Berkelanjutan Menurut KBBI dan Contoh Kalimatnya Arti Kata Pembangunan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Pembangun Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Membangun Menurut KBBI dan Contoh Kalimatnya Arti Kata Kebangunan Serupa Menurut KBBI Arti Kata Kebangunan Kongruen Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Biologi

Cara Menyemai Pepaya dengan Tisu

khoiribadge-check

Pepaya sebagai salah satu buah tropis adalah buah yang kaya akan manfaat dan vitamin, 3 manfaat memakan buah pepaya adalah menyehatkan pencernaan tubuh, menurunkan berat badan dan menjaga kesehatan mata Anda. Cara menanam pepaya di Indonesia sangatlah mudah, karena cuaca dan iklim yang mendukung untuk pertumbuhan pepaya di sini.

Berikut adalah cara menyemai pepaya di polybag dengan tisu dilengkapi gambar dan videonya

  1. Beli satu buah pepaya calina atau pepaya California, sebenarnya namanya yang benar adalah Calina namun orang lebih mengucapkan California.
  2. Iris menjadi tiga bagian di mana biji  yang berada di bagian tengah yang akan kita tanam.Cara Menyemai Pepaya dengan Tisu
  3. Taruh biji yang berada di bagian tengah tersebut pada sebuah air
  4. Buanglah biji yang mengambang sementara biji yang tenggelam tetap disimpan untuk proses selanjutnya.Cara Menyemai Pepaya dengan Tisu
  5. Siapkan air hangat untuk merendam biji yang tenggelam.Cara Menyemai Pepaya dengan Tisu
  6. Setelah Anda merendam selama 4 jam dengan air hangat tiriskan dan taruh pada sebuah tisuCara Menyemai Pepaya dengan Tisu
  7. Tutup tisu tersebut dan Letakkan pada tempat yang aman pada video itu di atas kami meletakkannya pada sebuah kotak nasi styrofoam, dalam waktu 2 sampai 4 hari biji pepaya calina tersebut sudah berkecambah
  8. Siapkan wadah dalam plastik atau polybag berupa tanah yang gembur untuk media tumbuh pepaya calina
  9. Letakkan biji yang sudah berkecambah pada polybag tersebut, dalam waktu satu minggu biji yang berkecambah tersebut akan tumbuh menjadi pohon pepaya kecilCara Menyemai Pepaya dengan Tisu
  10. Rawat pepaya kecil tersebut hingga berukuran besar dan pindahkan ke area persawahan yang luas hingga tanaman pepaya tersebut berbuah

Beberapa hama yang mengganggu tanaman pepaya seperti kelelawar dan burung, namun hal tersebut jarang dijumpai di persawahan. Pepaya termasuk jenis tanaman yang tahan terhadap berbagai macam jenis hama. 

Salah satu yang mengakibatkan kegagalan panen biasanya sawah atau area ladang pepaya terendam air banjir sehingga tanaman menjadi layu dan mati. Namun apabila anda sudah membuat bedengan atau tempat pembuangan air ketika hujan deras melanda sawah anda, maka itu adalah upaya terbaik untuk membuat tanaman pepaya anda sukses dan berhasil di masa depan.

Tanaman pepaya selain dimakan sebagai buah juga bisa diolah menjadi makanan olahan seperti Keripik, Sambal ataupun Saus. Sudah banyak manusia yang sukses dari hasil memanen buah pepaya apabila saudara mempunyai pertanyaan Silahkan tulis melalui kolom komentar di bawah 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Cara mengganti dan memasang baterai di mouse Robot 

5 Maret 2025 - 11:28 WIB

Cara mengganti dan memasang baterai di mouse Robot 

Cara Belajar Memalu dan Memaku yang Benar

1 Maret 2025 - 12:36 WIB

Cara Belajar Memalu dan Memaku yang Benar

Pengenalan Berbagai Jenis Turnamen Golf di Dunia

28 Februari 2025 - 17:00 WIB

Pengenalan Berbagai Jenis Turnamen Golf di Dunia

Cara Membuat Sampul Halaman Cover di Microsoft Word

28 Februari 2025 - 09:29 WIB

Cara Membuat Sampul Halaman Cover di Microsoft Word

ASUS Zenbook A14 (UX3407QA): Laptop Ringan dengan Performa AI Canggih

28 Februari 2025 - 08:04 WIB

ASUS Zenbook A14 (UX3407QA): Laptop Ringan dengan Performa AI Canggih
Trending di Sponsored