PT PMJ Pipit Mutiara Jaya yang bergerak di bidang pertambangan batubara, perkebunan kelapa sawit dan perikanan air tawar sedang membuka lowongan kerja sebagai Staf Insurance. Dengan kualifikasi sebagai berikut
- Pendidikan minimal S1 jurusan akuntansi atau jurusan lain yang relevan.
- Mempunyai pengalaman di bidangnya minimal 2 tahun.
- Memiliki kemampuan komunikasi presentasi dan negosiasi yang baik.
- Bersedia melaksanakan perjalanan dinas (on site)
Apabila saudara memenuhi kriteria diatas silakan kirim lamaran kerja anda melalui email recruitment@pipit-pmj.co.id dengan format pengiriman CV : InsuranceStaff_PMJ_Nama Anda