Menu

Mode Gelap
Cara Memilih dan Membeli Sisir Rambut di Toko Contoh kalimat percakapan atau dialog di bank untuk penukaran uang Arti Kata Membanguni Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Bangun Menurut KBBI dan Contoh Kalimatnya Arti Kata Bangsi Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Kebangsawanan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Indonesia

Contoh kalimat dengan kata menyabit

khoiribadge-check

 Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia edisi ke-3 menyabit merupakan suatu bentuk kata kerja, menyabit berasal dari kata dasar Sabit dan mendapatkan imbuhan Awalan me menjadi menyabit. Menyabit artinya memotong (rumput, padi, alang-alang, dan sebagainya) dengan sabit.

Berikut adalah 23 contoh kalimat menyabit di bahasa Indonesia, beberapa kalimat di bawah merupakan kalimat tanya menggunakan kata menyabit apabila saudara mempunyai pertanyaan Silahkan tulis melalui kolom komentar di bawah

  1. Dia sedang menyabit padi di sawah mulai tadi pagi. 
  2. Kami akan menyuruh orang menyabit rumput di halaman kami minggu depan. 
  3. Saya melihat Bapak Suparno sangat kuat ketika menyabit rumput di halaman kantor. 
  4. Beberapa anak desa terbiasa menyabit rumput sejak kecil untuk memberi makan ternak. 
  5. Kami sudah berlatih menyabit rumput kepada bapak Suparman. 
  6. Bapak Suparman telah melatih kami menyabit rumput menggunakan alatnya. 
  7. Mereka terbiasa mengasah sabitnya sebelum menggunakannya untuk menyabit Di kebun orang
  8. Mengapa mereka menyabit di sawah? Contoh kalimat tanya menggunakan kata menyabit 
  9. Bagaimana cara menyabit rumput dengan cepat? Contoh kalimat tanya menggunakan kata menyabit 
  10. Dengan apa anda akan menyabit rumput di halaman bapak Paidi? Contoh kalimat tanya menggunakan kata menyabit 
  11. Mereka tidak akan menyabit rumput lagi di pinggir jalan. 
  12. Samsul belum terbiasa menyabit rumput untuk memberi makan ternaknya. 
  13. Bapak Fadlan sudah menyabit sebanyak 1 ikat rumput di sepedanya. 
  14. Tomoyo kagum melihat kemampuan Anda menyabit rumput dengan cepat. 
  15. Siapa saja yang akan menyabit rumput di halaman sekolah? Contoh kalimat tanya menggunakan kata menyabit 
  16. Kami ditugasi untuk menyabit rumput membersihkan jalan dan memungut sampah. 
  17. Karmila akan menyuruh bapak paiji menyabit alang-alang yang tumbuh liar di belakang rumahnya
  18. Jangan meremehkan anak yang menyabit rumput karena pekerjaan tersebut bisa menjadikannya kaya. 
  19. Kami akan memberi membuatkan Anda teh panas setelah anda selesai menyabit rumput di halaman. 
  20. Mereka akan menyabit semua tanaman tebu yang sudah tua. 
  21. Apabila anda terbiasa menyabit rumput maka tubuh anda akan kuat dan kekar. 
  22. Mereka menyabit rumput dengan bahagia dan senang. 
  23. Saya melihat rata-rata orang yang menyabit rumput badannya sehat dan kuat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Komentar

semua sudah ditampilkan
Baca Lainnya

Contoh kalimat percakapan atau dialog di bank untuk penukaran uang

13 Maret 2025 - 13:47 WIB

Arti Kata Membanguni Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

13 Maret 2025 - 08:39 WIB

Arti Kata Bangun Menurut KBBI dan Contoh Kalimatnya

13 Maret 2025 - 08:36 WIB

Arti Kata Bangsi Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

13 Maret 2025 - 08:32 WIB

Arti Kata Kebangsawanan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

13 Maret 2025 - 08:30 WIB

Trending di KBBI