Apa artinya aba-aba?
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia edisi ketiga, aba-aba adalah sebuah kata benda atau nomina, aba-aba artinya kata perintah di baris-berbaris, gerak badan, dan sebagainya seperti aba-aba Siap grak, Maju jalan, berhenti.
Berikut adalah 23 contoh kalimat menggunakan kata aba-aba di bahasa Indonesia, beberapa kalimat di bawah menggunakan kata aba-aba sebagai kalimat tanya.
apabila saudara mempunyai pertanyaan Silahkan tulis melalui kolom komentar di bawah
- Siapa yang memberi aba-aba untuk menyerang ke lapangan Tembak? Contoh katimat tanya menggunakan kata aba-aba.
- Dia selalu memberi aba-aba dengan tangan kanan di pagi hari.
- Ini senang mendengarkan aba-aba dari Budi karena Suaranya sangat keras.
- Saya memilih Bapak Sulaiman sebagai orang yang memberi aba-aba pada gerak jalan nanti.
- Semua motor bersiap melaju ketika aba-aba diberikan oleh wasit.
- Inspektur memerintahkan komandan upacara untuk memberi aba-aba istirahat di tempat.
- Dia sedang memberi aba-aba Langkah tegap maju jalan.
- Kami tidak tahu bahwa aba-aba sudah diberikan oleh Komandan upacara.
- Kami diberi aba-aba oleh pelatih untuk menyerang dari sisi kanan.
- Mereka belum mengerti bahwa aba-aba untuk berhenti sudah diberikan.
- Saya senang mendengar komandan berikan aba-aba untuk balik kanan.
- Ketika aba-aba balik kanan tanpa penghormatan diberikan berarti istirahat sudah saatnya.
- Samsul berlatih memberi aba-aba kepada anak didiknya.
- Kami takjub melihat bagaimana 100 orang bersiap diberi aba-aba dalam waktu bersamaan.
- Mengapa anda memberi aba-aba dengan tergesa-gesa? Contoh katimat tanya menggunakan kata aba-aba.
- Saya memberi aba-aba dengan tergesa-gesa Karena perut saya sakit.
- Baidhowi menyuruh saya memberi aba-aba ketika apel pagi besok di sekolahnya.
- Sulaiman telah memberi aba-aba untuk beristirahat di tengah lapangan.
- Apa alasan anda memberi aba-aba dengan suara pelan? Contoh katimat tanya menggunakan kata aba-aba.
- Saya tidak bisa memberi aba-aba dengan suara kencang karena saya sedang berpuasa.
- Mungkinkah anda memberikan aba-aba pada upacara 17 Agustus nanti di lapangan sekolah? Contoh katimat tanya menggunakan kata aba-aba.
- Faradila akan ditunjuk untuk memimpin dan memberikan aba-aba bagi peserta upacara dari kelompok wanita.
- Kami ingin melihat Faradila memberikan aba-aba kepada pasukannya.