Apa arti Sohibun (صَاحِبٌ)?
Sohibun adalah kata yang berasal dari bahasa arab. Shohibun merupakan bentuk kata benda. Sohibun artinya kawan atau teman atau pemilik. Tulisan arab Sohibun adalah صَاحِبٌ. dimana kata Sohibun terdiri dari 4 huruf hijaiyah, yakni huruf huruf shod, huruf alif, huruf kha’ dan huruf ba’.
Tashrif kata Sohibun (صَاحِبٌ)
Tashrif adalah perubahan kata, di dalam bahasa arab penggunaan kata benda akan berubah-ubah sesuai dengan dhomir (kata ganti) yang digunakan, sehingga penulisan kalimat teman saya dengan teman kamu itu berbeda. Di bawah ini adalah penulisan Sohibun dari kata ganti dia laki-laki sampai kami.
- صَاحِبُهُ Sohibuhu artinya teman dia (laki-laki)
- صَاحِبُهُمَا Sohibuhuma artinya teman mereka berdua (laki-laki)
- صَاحِبُهُمْ Sohibuhum artinya teman mereka (laki-laki)
- صَاحِبُهَا Sohibuha artinya teman dia (wanita)
- نَسَبُهُمَا Sohibuhuma artinya teman mereka berdua (wanita)
- صَاحِبُهُنَّ Sohibuhunna artinya teman mereka (wanita)
- صَاحِبُكَ Sohibuka artinya teman kamu (laki-laki)
- صَاحِبُكُمَا Sohibuhukuma artinya teman kamu berdua (laki-laki)
- صَاحِبُكُمْ Sohibukum artinya teman kalian semua (laki-laki)
- صَاحِبُكِ Sohibuhuki artinya teman kamu (wanita)
- صَاحِبُكُمَا Sohibukuma artinya teman kamu berdua (wanita)
- صَاحِبُكُنَّ Sohibukunna artinya teman kalian semua (wanita)
- صَاحِبِى Sohibiy artinya teman saya
- صَاحِبُنَا Sohibuna artinya teman kami
gambar 1.0. Contoh Kalimat dengan kata sohibun |
Contoh Kalimat dengan kata Sohibun (صَاحِبٌ)
Berikut adalah 7 contoh kalimat dengan kata Sohibun (صَاحِبٌ), adapun warna kuning kami berikan kepada kata yang menggunakan kata Sohibun (صَاحِبٌ), supaya memudahkan di dalam mempelajari dan memahaminya.
- فَاطِمَةٌ صَاحِبِى مِنَ الْعَرَبِ fathimatun sohibiy minal ‘arobiy artinya Fatimah adalah teman saya dari Arab
- كَيْفَ صَاحِبُكَ فِى الْسُوْرَبَيَا؟ kaifa sohibuka fi surabaya artinya bagaimana teman kamu di Surabaya?
- هُمْ صَاحِبُكُمَا فِى الْجَوِى hum sohibukuma fil jawi Artinya Mereka adalah teman anda berdua di Jawa
- يَا اَمِيْنَة هَلْ صَاحِبُكِ جَيِّدًا ؟ ya Aminah hal sohibuka jayyidan artinya Wahai Aminah apakah keturunan anda baik?
- اَيْنَ صَاحِبُهَا, يَا هِنْدٌ ؟aina shohibuha ya hindun? artinya dimana teman anda, wahai hindun?
- مَنْ صَاحِبُكُنَّ مِنَ الْمَدْرَسَةِ؟ man sohibukum minal madrosati? artinya siapa teman kalian (wanita) dari sekolah?
- هُوَ صَاحِبُهُ مُنْذُ الصِّغَرِ huwa sohibuhu mundzush shighori artinya dia temannya sejak dia anak-anak