Menu

Mode Gelap
Bahasa Arab Saya Makan dan Contoh Kalimatnya Arti Kata Bangku Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Kebangkrutan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Membangkrutkan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Arti Kata Bangkrut Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Arab

(أَنْتَظِر) Intadhir Artinya dan Contoh Kalimatnya

khoiribadge-check

 Apa arti Intadhir (أَنْتَظِر)?

Intadhir adalah kata yang berasal dari bahasa arab. Intadhir merupakan bentuk fi’il madhi . Intadhir artinya tunggulah. Tulisan arab Intadhir adalah أَنْتَظِر. dimana kata Intadhir terdiri dari 5 huruf hijaiyah, yakni huruf alif, huruf nun, huruf ta’, huruf dhod, dan huruf ro’. Kata Intadhir akan sering kita temukan di dalam percakapan dan tulisan bahasa arab. 

Tashrif Lughowi fi’il Madhi kata Intadhoro (أَنْتَظِر)

Tashrif adalah perubahan kata, di dalam bahasa arab penggunaan kata kerja akan berubah-ubah sesuai dengan dhomir (kata ganti) yang berada di depannya, sehingga penulisan kalimat tunggulah saya dengan tunggulah kalian itu berbeda. Di bawah ini adalah penulisan Tashrif Lughowi Fi’il Amr dengan kata (أَنْتَظِر) dari kata ganti dengan huruf huwa sampai nahnu, di mana perubahan bentuk fi’il madhi dengan dhomir disebut juga tashrif lughowi fi’il Amr

  1. هُوَ اِنْتَظَرَهُ huwa intadhorohu artinya tunggu dia (laki-laki)
  2. هُمَا اِنْتَظَرَهُمَا huma intadhorohuma artinya tunggu mereka berdua (laki-laki)
  3. هُمْ اِنْتَظَرَهُمْ hum intadhorohum artinya tunggu mereka (laki-laki)
  4. هِيَ اِنْتَظَرَهَا hiya intadhoroha artinya tunggu dia (wanita)
  5. هُمَا اِنْتَظَرَهُمَا huma intadhorohuma artinya tunggu mereka berdua (wanita)
  6. هُنَّ اِنْتَظَرَهُنَّ hunna intadhorohunna artinya tunggu mereka (wanita)
  7. اَنْتَ اِنْتَظِرْ anta intadhir artinya tunggu kamu (laki-laki)
  8. اَنْتُمَا اِنْتَظِرَا antuma intadhiro artinya tunggu kamu berdua (laki-laki)
  9. اَنْتُمْ اِنْتَظِرُوا antum intadhiru artinya tunggu kalian semua (laki-laki)
  10. اَنْتِ اِنْتَظِرِي anti intadhiriy artinya tunggu kamu (wanita)
  11. اَنْتُمَا اِنْتَظِرَا  antuma intadhiro artinya tunggu kamu berdua (wanita)
  12. اَنْتُنَّ اِنْتَظِرْنَ antunna intadhirna artinya tunggu kalian semua (wanita)
  13. اَنَا اِنْتِظَارُ لِي ana intadhir liy artinya tunggu saya
  14. نَحْنُ اِنْتَظَرْ لَنَا nahnu intadhirlana artinya tunggu kami

Contoh Kalimat dengan kata Intadhir (أَنْتَظِر)

Berikut adalah 5 contoh kalimat dengan kata Intadhir (أَنْتَظِر), adapun warna kuning kami berikan kepada kata yang menggunakan kata Intadhir (أَنْتَظِر), supaya memudahkan di dalam mempelajari dan memahaminya. 

  1. اِنْتَظِرْ لَحْظَةً يَا فَاطِمَةَ ya fathimah intadhir lakhdhoh artinya ya fatimah tunggu sebentar ya
  2. يَا زَيْدٌ اِنْتَظِر اَمَامَا الْدَرْسِ اَتَّفَقْنَا؟ ya zaidun intadhir amamal darsi attafaqna artinya Ya zaid, tunggu di depan kelas ya
  3.  يَا زَيْدٌ وَأَحْمَدٌ اِنْتَظِرَا فِي الْمَطْعَمِ بَعْدَ ظُهْرِ الْيَوْمِ ya zaidun wa ahmadun intadhiro fil math’ami na’da dhuhril yaumi Artinya ya zaid dan ahmad, tunggu di kantin pada siang ini
  4. يَا أَنِيْسَة وَفَاطِمَة اِنْتَظِرَا فِي الْمَسْجِدِ ، طَيِّب؟ ya anisah dan fathimah intadhoro fil masjid, thoyyib artinya wahai annisa dan fathimah, tunggu di masjid ya
  5.  اِنْتَظَرُونِي أَمَامَ الْمَسْجِدِ بَعْدَ ظُهْرِ الْيَوْمِ intadhoruniy amamal masjidi ba’da dhuhril yaumi artinya tunggu saya di depan masjid pada siang ini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Bahasa Arab Saya Makan dan Contoh Kalimatnya

11 Maret 2025 - 10:28 WIB

Bahasa Arab Saya Makan dan Contoh Kalimatnya

(مُبَارَاةٌ) Mubarotun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya

7 Maret 2025 - 08:15 WIB

Mubarotun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya

Bahasa Arab Saya Tidur dan Contoh Kalimatnya

26 Februari 2025 - 09:26 WIB

Bahasa Arab Saya Tidur dan Contoh Kalimatnya

Bahasa Arab Saya Minum dan Contoh Kalimatnya

23 Februari 2025 - 11:28 WIB

Bahasa Arab Parkiran dan Contoh Kalimatnya

20 Februari 2025 - 09:18 WIB

Bahasa Arab Parkiran dan Contoh Kalimatnya
Trending di Arab